Resep kupat tahu khas tasikmalaya

Jumat, 20 Februari 2015

Resep kupat tahu khas tasikmalaya

Resep kupat tahu khas tasikmalaya, Banyak kota di nusantara ini yang memiliki masakan kupat tahu. Tapi tiap kota mempunyai ciri khas masing-masing. Kupat tahu kali ini berasal dari Tasikmalaya. Kupat dengan tahu yang digoreng ini disajikan dengan saus kacang.

http://caramengecilkanperut.info/
 Bahan-bahan/bumbu-bumbu :

6 buah ketupat siap pakai, dipotong-potong
1 buah tahu putih (325 gram)
2 sendok makan bawang goreng untuk taburan

Bahan Saus :

150 gram kacang tanah kulit goreng, dihaluskan
1 sendok teh garam
4 sendok teh gula merah
500 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis

Bumbu Halus :

1 buah cabai merah besar
3 buah cabai merah keriting
2 siung bawang putih
1/4 sendok teh terasi, digoreng
1 cm kencur
http://caramengecilkanperut.info/
 
Cara Pengolahan :
  • Rendam tahu putih dalam 1 sendok teh garam dan 500 ml air. Goreng sampai matang. Potong-potong.
  • Saus: panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum. Masukkan kacang tanah, garam, dan gula merah. Aduk rata.
  • Tuang air sedikit-sedikit sambil diaduk sampai matang.
  • Sajikan potongan ketupat dan tahu dengan disiram saus. Tabur bawang goreng.
*( Untuk 6 porsi

http://obatpembakarlemakperut229.blogspot.com/2015/02/tasikmalaya-malam-hari.html
Tasikmalaya Malam Hari
Baca juga Tasikmalaya di Malam Hari 
klik >>> 


Baca juga artikel lainnya disini :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar